Genset (generator set) merupakan perangkat penting dalam menjaga pasokan listrik tetap stabil, terutama di area industri, perkantoran, hingga rumah tangga. Namun demikian, seiring waktu dan pemakaian, ada beberapa komponen genset yang sering rusak dan perlu mendapat perhatian khusus dalam perawatan rutin. 1. Filter Udara Pertama, filter udara berfungsi menyaring kotoran agar tidak masuk ke ruang […]